QRIS, Biayanya Berapa Sih?

Keliatan ga gambar diatas? Itu untuk transaksinya dibebani MDR (merchant discount rate) di 0.7%. Sepele cuma 770 rupiah. Tapi kok ada Settlement Fee Rp 3000? Nah settlement fee itu biayanya tetap, tidak variabel.

Jadi kalo transaksi kita sehari 10.000.000 sehari, settlement feenya sama Rp 3000. Murah bukan. QRIS sebetulnya sangat menguntungkan untuk berdagang, mempermudah dan mempercepat pembayaran. Tidak perlu lagi menyediakan alat-alat gesek dan sebagainya apalagi menyuruh customer transfer. Repot.

https://qris.online/homepage/qris-fee

Cek link di atas ini untuk memahami lebih lanjut. Jadi tiap transaksi punya MDR, sedangkan Settlement fee itu adalah biaya ketika dana yang terhimpun dipindah ke rekening kita. Gitcu.

Kamu mau daftar QRIS kah? Kalau mau saya bantu daftarin bisa. Biaya daftarnya 30.000 (https://qris.online/homepage/pricing), biaya jasanya 100.000. Mahal kan? Makannya daftar sendiri, budayakan membaca dan mencoba. Tapi kalo emang mau dibantu kabarin aja ya wkwk

Pondok Cabe, 1 Desember 2023
Nihan Lanisy

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *